Kenapa Anda harus repot memikirkan bagaimana cara mengirim barang ke luar negeri?
Rifex Indo Miliartha adalah perusahaan berbadan hukum yang melakukan kegiatan Usaha Pengiriman Paket Barang dan Dokumen ke Luar Negeri. (Ekspedisi Internasional via Udara) menjadi pilihan yang tepat untuk Pebisnis Online Shop, UMKM, Perusahaan dan Instansi maupun Personal, baik pengiriman luar negeri berskala kecil termasuk dokumen, hingga pengiriman paket barang luar negeri skala besar (tonase).
Tarif harga pengiriman luar negeri ekonomis paling murah dari yang termurah di dukung tim terbaik dan profesional yang pastinya memberikan layanan yang tidak murahan.